Perhatikan gambar berikut! Letak geografis yang berbeda Sumber daya alam yang ada tersebar di beberapa daerah, antara daerah yang satu dan yang lainnya tidak akan pernah sama.
Bagi masyarakat yang berpenghasilan rendah, kebutuhan akan sepeda motor menjadi kebutuhan yang mewah.
Barang dagangan biasanya di pajang di tempat yang terlihat oleh konsumen.
Peran Iptek dalam menunjang kegiatan ekonomi Ilmu pengetahuan dan tehnologi sudah menjadi bagian dari kehidupan manusia.