Pengertian Diakronik adalah suatu metode atau cara mempelajari sejarah dengan melalui, melintasi, melampaui, dan menjelajah waktu, sehingga bisa menguraikan peristiwa sejarah secara detail.
Berpikir diakronis mementingkan proses suatu peristiwa sejarah.
Pada Tanggal 11 Desember di tahun 1945, Kolonel Soedirman kemudian melakukan rapat dengan para komandan pada sektor TKR beserta Laskar.
Artinya sejarah bersandar pada pengalaman manusia yang sebenarnya.
Bersifat serius dan lebih sulit Dalam poin ini lebih ditekankan pada keadaan detail analisis yang dilakukan dalam suatu kejadian dengan pendekatan berpikir sinkronik.
disebut juga berpikir kronologis.
Sifatnya adalah horizontal.
Mengkaji masa yang satu dan yang lain.